-
Jelang HUT RI Ke -75 Bupati Toba Darwin Siagian Hadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci TMP Bahagia Balige
Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Perjuangan tanpa pamrih para pendahulu bangsa untuk memerdekakan NKRI dari belenggu penjajah harus dikenang dan diwarisi nilai-nilai luhurnya. Dalam wujud tersebut maka digelar Apel Kehormatan dan Renungan Suci pada momentum Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-75 Tahun 2020 Tingkat Kabupaten Toba , pada hari Minggu (16/8)…
-
Pemkab Toba Peroleh Piagam Penghargaan Suksesnya Sensus Penduduk Online 2020
Pemerintah Kabupaten Toba mendapat piagam penghargaan dari Badan Pusat Statistik (BPS) atas prestasinya dengan capaian response rate yang melebihi target dalam pelaksanaan Sensus Penduduk Online yang dimulai tangal 19 Februari -29 Mei 2020. Penghargaan ini disampaikan Kepala BPS Kabupaten Toba Drs.Whenlis,M.Si kepada Bupati Toba Ir.Darwin Siagian di Ruang Rapat Mini Kantor Bupati Toba, Kamis,13 Agustus 2020.…
-
Pemerintah Kabupaten Toba Menyerahkan Bantuan Sosial Kursi Roda Bagi Penyandang Disabilitas
Pemerintah Kabupaten Toba menyerahkan bantuan sosial berupa 6 (enam) unit kursi roda bagi penyandang disabilitas (tuna daksa) di Kecamatan Laguboti, Selasa, 11 Agustus 2020. Warga penerima bantuan tersebar di beberapa desa, yakni Desa Sitangkola (1 orang), Desa Simatibung (1 orang), Desa Pardomuan Nauli (1 orang), Desa Pintu Bosi (1 orang), dan Desa Sitoluama (2 orang).…
-
Pembagian BLTDD Tahap IV Desa Patane II dan Trial Irigasi Lumban Butarbutar.
Wakil Bupati Toba, Hulman Sitorus, menghadiri penyerahan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa tahap ke IV (empat). Sebanyak 42 Kepala Keluarga penerima bantuan, memperoleh bantuan sebesar Rp. 300.000 setiap KK. Bantuan diserahkan di halaman kantor Kepala Desa Patane II, Jumat 07 Agustus 2020. James Butarbutar selaku kepala desa Patene II menyampaikan bahwa bantuan ini diserahakan melalui…
-
Pangdam 1/BB Ziarah ke Makam Raja Sisingamangaraja XII
Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) 1/ Bukit Barisan, Mayor Jenderal TNI Irwansyah, MA.M.Sc. menziarahi Makam Pahlawan Nasional Raja Sisingamangaraja XII di Desa Pagarbatu, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Sumatra Utara, Kamis 6 Agustus 2020. Kunjungan Pangdam Irwansyah didampingi istri Ny Neneng Darmiyanti Irwansyah (Ketua Persit KCK PD I/BB) dan rombongan ke Toba disambut Bupati Toba Darwin…